Ekspor batu bara termal Indonesia melampaui 413 juta ton, selama 10 Bulan pertama di 2023, di mana angka tersebut menjadi Inkan Indonesia sebagai eksportir terbesar di dunia. Sementara itu dominasi Indonesia di pasar batu bara diyakini dapat menjadi peluang bagi investor saham batu bara terutama dengan kembali meningkatnya permintaan dan ekspor batu bara di tingkat dunia.