RI Dapat Pinjaman USD500 Juta dari Bank Pembangunan Asia

2023-11-16 1

Indonesia mendapatkan pinjaman senilai USD500 juta atau setara Rp7,73 triliun dari Bank Pembangunan Asia untuk memperkuat sumber daya manusia dan meningkatkan produktivitas tenaga kerja. Pembangunan manusia dan produktivitas SDM akibat pandemi covid-19 merupakan salah satu prioritas ADB dalam membangun anggota, membantu anggota negara berkembang Indonesia.