RS Indonesia di Gaza Tak Lagi Beroperasi Mulai Besok, Persediaan Solar Habis

2023-11-10 5

Imbas ekskalasi perang Israel ke Palestina yang terus meningkat. Ribuan nyawa masyarakat dari mulai wanita, anak-anak hingga masyarakat lanjut usia (Lansia) terus berguguran di kawasan Gaza Palestina.