Kacamata khas milik Cawapres Perindo Mahfud MD dipakai oleh Capres Perindo Ganjar Pranowo. Aksi pinjam kacamata itu terjadi di acara Generasi Penggerak Merebut Masa Depan (GPMMD). Dalam acara yang digelar di Jakarta Concert Hall itu, tiba-tiba Cak Lontong meminjam kacamata Mahfud MD.