Capres Prabowo Subianto kini sedang bersiap-siap menghadapi kontestasi politik Pilpres 2024 mendatang. Perjuangan politik Prabowo pun seolah tak pernah sirna, meski sudah tiga kali mencalonkan diri sebagai calon presiden.
Kegigihannya demi merebut kursi nomor 1 di RI pun tak lepas dari dukungan dari berbagai pihak, termasuk dari keluarganya. Salah satu dukungan datang dari mantan istri Prabowo, Titiek Soeharto.
Meskipun sudah bercerai sejak 20 tahun yang lalu, namun Titiek nyatanya tidak pernah absen untuk memberi dukungan kepada mantan suaminya. Kisah cinta Prabowo dan Titiek pun sering menjadi perbincangan publik hingga saat ini.
Link Terkait: https://www.suara.com/lifestyle/2023/10/26/134526/6-fakta-kisah-cinta-prabowo-dan-titiek-soeharto-kandas-karena-politik
#Prabowo #TitiekSoeharto #KisahCinta
Creative/VO/Editor: Tuti/Mely/Liv
==================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom