Survei Ipsos: Ganjar-Mahfud MD Unggul 7 Persen Jika Lawan Prabowo-Gibran

2023-10-21 1,898

Pasangan Capres yang diusung Partai Perindo Ganjar Pranowo dan Cawapres Mahfud MD akan unggul jika Pilpres berlangsung dua putaran. Hal ini berdasarkan survei Lembaga Riset Internasional Ipsos Public Affairs.