Kedatangan Anies-Cak Imin Disambut Riuh Massa Pendukung di DPP NasDem

2023-10-19 1,499

JAKARTA, KOMPAS.TV - Sebelum mendaftar ke KPU, pasangan Anies-Cak Imin mendatangi DPP NasDem. Massa pendukung menyambut dengan riuh kedatangan Anies-Cak Imin.

Bakal capres dan bakal cawapres Koalisi Perubahan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar atau Cak Imin akan mendaftar ke KPU hari ini (19/10/23).

Baca Juga Anies Cium Kaki Ibu Minta Restu Daftar Pilpres 2024 di https://www.kompas.tv/video/453354/anies-cium-kaki-ibu-minta-restu-daftar-pilpres-2024

#aniesbaswedan #cakimin #kpu

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/453357/kedatangan-anies-cak-imin-disambut-riuh-massa-pendukung-di-dpp-nasdem