Mahfud MD Beberkan Nasihat Maruf Amin Sebelum Dideklarasikan Jadi Cawapres Ganjar

2023-10-18 85

JAKARTA, KOMPAS.TV Mahfud MD diketahui sempat bertemu dengan Wakil Presiden RI, Maruf Amin sebelum menuju Kantor DPP PDIP Jakarta untuk dideklarasikan oleh Ketum PDIP, Megawati Soekarnoputri jadi Bakal Cawapres pendamping Ganjar Pranowo pada Rabu, (18/10/2023).

Mahfud pun mengungkapkan nasihat dari Wapres Maruf Amin.

"Ya gitu, beliau memberikan nasihat memang hati-hati gitu," ujar Bakal Cawapres, Mahfud MD.

"Dan alhamdulillah saya sudah ketemu beliau," lanjutnya.

Baca Juga [FULL] Pidato Perdana Mahfud MD Usai Dideklarasikan Jadi Bakal Cawapres Ganjar Pranowo di https://www.kompas.tv/video/453215/full-pidato-perdana-mahfud-md-usai-dideklarasikan-jadi-bakal-cawapres-ganjar-pranowo

#ganjarpranowo #mahfudmd #marufamin


Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/453217/mahfud-md-beberkan-nasihat-ma-ruf-amin-sebelum-dideklarasikan-jadi-cawapres-ganjar