Presiden Jokowi bicara soal putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang mengabulkan uji materi UU Pemilu terkait batas usia capres-cawapres yang diajukan Almas Tsaqibbirru, Kamis(16/10). Jokowi menegaskan tidak mencampuri kewenangan yudikatif dan mempersilakan putusan MK ditanyakan ke pakar hukum.