KOMPAS.TV - Pasca putusan sejumlah elite Partai Gerindra, berkumpul di kediaman Ketua Umum sekaligus Bakal Capres Prabowo Subianto, di Kertanegara, Senin (16/10)sore.
Sekjen Gerindra, Ahmad Muzani; Ketua Harian, Sufmi Dasco Ahmad; dan Anggota Dewan Pembina, Andre Rosiade tampak hadir.
Pertemuan ini digelar setelah adanya putusan Mahkamah Konstitusi yang mengabulkan sebagian gugatan soal syarat capres-cawapres.
Baca Juga Analisis Pengaruh Putusan MK ke Bacawapres Ganjar dan Prabowo, Pengamat Singgung Soal Pecah Suara di https://www.kompas.tv/video/452419/analisis-pengaruh-putusan-mk-ke-bacawapres-ganjar-dan-prabowo-pengamat-singgung-soal-pecah-suara
#prabowo #putusanmk
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/452641/prabowo-kumpulkan-petinggi-gerindra-usai-putusan-mk-siap-umumkan-bacawapres