Pakar Hukum TPPU, Yenti Garnasih: Keuangan Partai NasDem Harusnya Bisa Diperiksa, Ada Sistemnya

2023-10-13 24

JAKARTA, KOMPAS.TV - KPK menemukan Syahrul menikmati belasan miliar uang setoran dari pejabat di Kementerian Pertanian, yang ia pakai untuk keperluan pribadi.

Diduga pula, ada aliran dana dari syahrul ke partainya, partai NasDem.

Sebelumnya, KPK telah menahan Mantan Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo, sebagai tersangka pemerasan dalam jabatan, penerimaan gratifikasi, dan tindak pidana pencucian uang.

Membahas soal aliran dana korupsi Eks Mentan yang masuk ke partai NasDem, KompasTV berbincang dengan Pakar Hukum Tindak Pidana Pencucian Uang, Yenti Garnasih.

Baca Juga Pakai Rompi Oranye, Eks Mentan Syahrul Yasin Limpo Ditahan KPK! di https://www.kompas.tv/video/451960/pakai-rompi-oranye-eks-mentan-syahrul-yasin-limpo-ditahan-kpk

#syahrulyasinlimpo #korupsikementan #eksmentan

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/451998/pakar-hukum-tppu-yenti-garnasih-keuangan-partai-nasdem-harusnya-bisa-diperiksa-ada-sistemnya