Profil Prof I Made Agus Gelgel Wirasuta, Ahli Racun Langganan Kasus Besar dari Mirna hingga Munir

2023-10-13 8

Profil Prof I Made Agus Gelgel Wirasuta belakangan ini sedang menjadi sorotan publik. Hal ini berawal dari Prof. Eddy Hiariej yang menyebut Prof I Made Agus Gelgel Wirasuta sebagai salah satu saksi ahli dalam kasus kopi sianida tahun 2016 silam.

Kredibilitas dan profesionalisme Prof Made Gelgel diakui oleh Eddy Hiariej. Dalam podcast Deddy Corbuzier, Eddy mengatakan bahwa Made Gelgel juga sempat menangani kasus pembunuhan Munir hingga Mirna Salihin.

Bicara mengenai Prof I Made Agus Gelgel Wirasuta kini, mungkin ada yang ingin tahu bagaimana sosoknya. Nah untuk lebih jelasnya, simak berikut ini profil Prof I Made Agus Gelgel Wirasuta yang dilansir dari berbagai sumber.

Link Terkait: https://www.suara.com/lifestyle/2023/10/11/204405/profil-prof-i-made-agus-gelgel-wirasuta-ahli-racun-langganan-kasus-besar-dari-mirna-hingga-munir

#ahliracun #toksikologi #kopisianida #gelgelwirasuta

Creative/VO/Editor: Mely/Oki/Liv
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom