JAKARTA, KOMPAS.TV - Presiden RI, Joko Widodo buka suara mengenai rencana pertemuannya dengan mantan Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo, di Istana.
"Iya nanti malam," ujar Presiden Jokowi pada Minggu, (8/10/2023).
"Ya tidak ngerti, ketemu aja belum kok," lanjutnya.
Jokowi mengatakan bahwa ia belum mengetahui apa saja yang akan dibahas dalam pertemuan nanti.
Baca Juga Deret Respons Terkait Dugaan Pimpinan KPK Peras Eks Mentan Syahrul Yasin Limpo di https://www.kompas.tv/video/450199/deret-respons-terkait-dugaan-pimpinan-kpk-peras-eks-mentan-syahrul-yasin-limpo
#presidenjokowi #jokowidodo #syahrulyasinlimpo
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/450230/presiden-jokowi-buka-suara-soal-rencana-bertemu-eks-mentan-syahrul-yasin-limpo-di-istana