Viral! Benang Layangan Nyangkut di Baling-Baling Pesawat Bandara Iskandar

2023-10-03 5

Pendaratan Pesawat Nam Air terganggu benang layangan. Pesawat mendarat di Bandara Iskandar, Pangkalan Bun, Kotawaringin Barat.