Tega Cabuli Anak Tiri yang Difabel, Pelaku Terancam Hukuman 15 Tahun Penjara

2023-09-28 1

Seorang ayah di Banjarnegara, Jawa Tengah, ditangkap setelah ketahuan mencabuli anaknya, Kamis (28/9). Tersangka berinisial TH, merupakan ayah tiri korban.