Sebuah warung di daerah Gunung Sari menawarkan ramen yang tidak biasa. Warung tersebut menggabungkan cita rasa ramen Jepang dan bebek peking.