Jalan Desa Wokaja dan Toboini Rusak Parah

2023-09-20 46

Jalan penghubung antara Desa Wokaja dan Desa Toboini di Kabupaten Halmahera Timur, Maluku Utara rusak parah.