Kata Anies Usai Temui Sopir Angkot di Terminal Baranangsiang

2023-09-18 1,966

BOGOR, KOMPAS.TV - Bakal Calon Presiden Dari Koalisi Perubahan, Anies Baswedan melakukan safari politik dengan menuai sopir angkot di Terminal Baranangsiang, Kota Bogor, Jawa Barat.

Anies tampak berbincang dengan para sopir angkot.

Dalam kesempatan ini, Anies mengaku persoalan transportasi hampir sama permasalahannya di setiap kota.

Baca Juga Presiden PKS, Ahmad Syaikhu Bahas Muhaimin ke Majelis Syuro Sebagai Cawapres Anies Terlebih Dulu di https://www.kompas.tv/video/442841/presiden-pks-ahmad-syaikhu-bahas-muhaimin-ke-majelis-syuro-sebagai-cawapres-anies-terlebih-dulu

#anies #angkot #bogor

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/444490/kata-anies-usai-temui-sopir-angkot-di-terminal-baranangsiang