Pada pameran GIIAS 2023, terdapat beberapa kendaraan konsep yang menarik perhatian dan sayang untuk dilewatkan pengunjung.