Tak Terima Logo NU Dicatut Bacaleg, Banser Geruduk Kantor PKS di Jember
2023-08-12 2
Puluhan kader Barisan Ansor Serbaguna (Banser) menggeruduk kantor DPD PKS Jember, Jumat (11/8/2023). Mereka datang untuk mempertanyakan perihal pencatutan logo dan simbol NU yang digunakan untuk alat peraga kampanye oleh salah seorang Bacaleg PKS.