Polisi Sebut Body Checking Telanjang Miss Universe Tidak Dilakukan oleh Ahli Medis

2023-08-11 37

JAKARTA, KOMPAS.TV - Polda Metro Jaya mendalami laporan korban dugaan pelecehan seksual dalam masa karantina peserta Miss Universe Indonesia 2023. Dari laporan korban, ada tiga orang pria saat body checking.

Menurut korban, pengecekan tidak dilakukan oleh tenaga medis atau pihak yang berkompeten.

Untuk melengkapi kronologi, polisi akan segera memeriksa pelapor sambil menunggu kondisi psikologisnya stabil.

Sejumlah kontestan Miss Universe Indonesia 2023 melaporkan kasus tersebut dengan dasar Undang-Undang tindak pidana kekerasan seksual.

Baca Juga Fotografer Rio Motret Bantah Ikut Sesi Body Checking Tanpa Busana Miss Universe Indonesia di https://www.kompas.tv/video/433833/fotografer-rio-motret-bantah-ikut-sesi-body-checking-tanpa-busana-miss-universe-indonesia



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/434133/polisi-sebut-body-checking-telanjang-miss-universe-tidak-dilakukan-oleh-ahli-medis

Free Traffic Exchange