Tanggapi Perbup Anti LGBT di Garut, Ridwan Kamil: Sedang Dikaji Kemendagri

2023-07-16 611

Ridwan Kamil turut mengomentari langkah Bupati Garut, Rudy Gunawan mengeluarkan Perbup soal Anti LGBT yang sudah diberlakukan pada awal Juli 2023. Adapun Perbup Nomor 47 Tahun 2023 itu berkaitan dengan peraturan pelaksanaan Perbup Nomor 2 Tahun 2008, yang telah diubah menjadi Perbup Garut Nomor 13 Tahun 2015 tentang Anti Perbuatan Maksiat.

Free Traffic Exchange