Pakai Baju Tahanan, Rihana-Rihani Disoraki Wartawan & Korban

2023-07-04 121

VIVA – Tersangka dugaan penipuan jual beli iPhone dengan kerugian Rp35 miliar, si kembar Rihana dan Rihani tampil ke hadapan publik dengan berbaju tahanan pada Selasa, 4 Juli 2023. Dalam jumpa pers di Polda Metro Jaya, keduanya hanya menundukkan kepala dengan kondisi tangan terborgol. Sementara itu, pihak berwajib menjelaskan pasal yang diganjar atas kasus penipuan tersebut, jumlah kerugian hingga kronologi penangkapan. (Foe Peace) (RP-DRP-DA)