Amanda Bersaksi di Kursi Roda dalam Sidang Lanjutan Penganiayaan David Ozora

2023-07-04 1,972

JAKARTA, KOMPAS.TV - Hari Selasa (4/7) ini sidang lanjutan penganiayaan David Ozora kembali digelar. Mantan kekasih terdakwa Mario Dandy,

Amanda akhirnya pada hari Selasa (4/7) ini hadir.

Selain itu, terdakwa Mario Dandy dan Shane Lukas saling bersaksi.

Diketahui Mantan Mario Dandy, Amanda sempat mangkir dua kali untuk menjadi saksi dalam sidang karena alasan kesehatan.

Adapun kondisi Amanda saat ini, tekanan darah 110, heart rate 150, saturasi 98, hakim nyatakan layak, saksi dibolehkan duduk di kursi roda didampingi ibunya

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/422306/amanda-bersaksi-di-kursi-roda-dalam-sidang-lanjutan-penganiayaan-david-ozora