Ganjar Hadir Melayat ke Rumah Duka, Kenang Desmond Sosok yang Selalu Hadir di Masyarakat
2023-06-24 1
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo datang melayat ke rumah duka Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra, Desmond J Mahessa di Pasar Minggu, Jakarta Selatan. Ganjar tiba Sabtu (24/6/2023) bersama dengan politisi PDIP, Ahmad Basarah.