Presiden Jokowi Putuskan Pandemi Covid-19 Jadi Endemi, Mulai 21 Juni 2023

2023-06-21 18

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan pemerintah memutuskan status pandemi covid-19 berubah menjadi endemi, mulai Rabu 21 Juni 2023.

Jokowi menjelaskan bahwa alasan pemerintah memutuskan status endemi saat ini dikarenakan angka konfirmasi harian covid-19 mendekati nihil.