Bermalam di Camping Ground Curug Cipamingkis, Sensasi Tak Terlupa

2023-06-11 11

Sejuk dan tenang begitulah suasana malam di camping ground Curug Cipamingkis. Objek wisata itu berada di Puncak Dua, Suka Makmur, Kabupaten Bogor, Jabar.