Masjid Afghanistan Dibom Saat Salat Jenazah Wakil Gubernur
2023-06-10
7
VIVA – Sebuah masjid yang berisi sejumlah pejabat Taliban yang menyolati jenazah wakil gubernur Badakhshan. Ledakan bersumber dari sebuah mobil yang dikendarai militan Negara Islam. (RK-DRP-DA)