Diwarnai Adu Jotos, Demo Tolak Acara Nikah Massal di Lombok Barat Ricuh
2023-05-25 1
Tolak rencana nikah massal, mahasiswa dan DPD KNPI Lombok barat menggelar demo di depan Kantor Bupati Lombok Barat. Namun demo berakhir ricuh, dan massa aksi terlibat adu jotos dengan petugas saat massa mencoba menerobos masuk ke Kantor Bupati.