Perjuangan 20 Tahun Menabung, Nenek Tukang Pijat di Jombang Berangkat Haji

2023-05-25 21

Setelah 20 tahun menabung, nenek tukang pijat senang bisa naik haji. Nenek Solati (95) adalah warga Desa Menganto, Mojowarno, Jombang, Jatim. Selain bekerja di sawah, Solati melayani jasa pijat di rumahnya.