Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Lepaskan Ratusan Burung saat Perayaan Lebaran Betawi di Monas
2023-05-21 134
Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono melepaskan ratusan burung berbagai jenis saat perayaan lebaran Betawi di Monas, Jakarta Pusat, Minggu, (21/5/2023). Heru Budi didampingi oleh Walikota se-Jakarta Raya saat pelepasan burung tersebut.