Gelar Konser Tunggal, Maliq and D'Essentials Rayakan 20 Tahun Berkarya

2023-05-17 164

Maliq and D'Essentials berhasil menggelar konser tunggal dalam merayakan 20 tahun berkarya di industri musik Indonesia.