Kejagung Klaim Masih Dalami Unsur Pidana di Balik Fasilitas BAKTI Kominfo yang Diterima Adik Menkominfo Jhonny G Plate

2023-05-15 3,778

Kejagung Klaim Masih Dalami Unsur Pidana di Balik Fasilitas BAKTI Kominfo yang Diterima Adik Menkominfo Jhonny G Plate

Kejaksaan Agung RI mengklaim masih mendalami ada atau tidaknya unsur pidana dibalik penerimaan sejumlah fasilitas BAKTI Kominfo yang sempat dinikmati adik Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny G Plate, Gregorius Alex Plate.

Direktur Penyidikan Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus (Dirdik Jampidsus) Kejaksaan Agung RI, Kuntadi mengklaim pendalaman masih dilakukan mengingat latar belakang Alex yang merupakan pegawai swasta, bukan aparatur sipil negara atau ASN.

Link Terkait:
https://www.suara.com/news/2023/05/15/142305/jaksa-agung-soal-nasib-jhonny-plate-di-kasus-korupsi-bakti-kalau-terbukti-ada-menyangkut-beliau-kami-tak-akan-diamkan

#BTSBaktiKominfo #KasusKorupsi

Video Editor: Fatikha
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom