Raup Cuan Jutaan Rupiah, Wanita Muda Sukses Ternak Puyuh Petelur di Cimahi

2023-05-14 1

Manfaatkan lahan kosong, perempuan muda di Cimahi berhasil raup cuan. Perempuan itu Riska Prianti asal Kampung Tangkil, Kota Cimahi. Dari tangan dinginnya, cuan mengalir lewat budi daya burung puyuh petelur.