Deretan Kejanggalan Atlet China Zhou Meng Diduga Nyamar Bela Kamboja di SEA Games 2023

2023-05-12 10,619

Deretan Kejanggalan Atlet China Zhou Meng Diduga Nyamar Bela Kamboja di SEA Games 2023

Atlet Badminton Putri asal China Zhou Meng diduga menyamar menjadi Chourng Meng untuk mendukung Kamboja di SEA Games 2023. Sorotan terhadap Kamboja hadir kembali setelah sebelumnya terdapat beberapa insiden yang memalukan.

Beberapa diantaranya yakni bendera Indonesia yang terbalik, adanya kursi kondangan di ruang ganti pemain, kamar atlet yang bocor, dan prosesi penyerahan mendali tanpa disertai lampu. Kali ini, Kamboja diduga curang dalam laga badminton di SEA Games 2023.

Link Terkait:
https://www.suara.com/news/2023/05/11/161041/deretan-kejanggalan-atlet-china-zhou-meng-diduga-nyamar-bela-kamboja-di-sea-games-2023

#ZhouMeng #SeaGames2023

Vo/Video Editor: Deni/Fatikha
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom