Tottenham Hotspur resmi memecat Manajer Interim Cristian Stellini. Stellini didepak Spurs setelah kurang dari sebulan bertugas menyusul kekalahan memalukan 1-6 dari Newcastle United di St James's Park.
Ryan Mason akan mengambil alih tugas sebagai pelatih kepala sementara Tottenham.
Tottenham bersiap melakoni laga berikutnya dengan menjamu Manchester United di Liga Inggris, pada Jumat (28/04/2023)
------------
Penulis : Febry Rachadi
ve: fg