Menilik Keindahan Perkampungan Budaya Betawi Setu Babakan, Berdesain Tradisional Modern

2023-04-17 2

JAKARTA, celebrities.id - Berada diujung selatan Jakarta, tidak jauh dari Taman Margasatwa Ragunan terdapat.

Sebuah cagar budaya berdiri yang menjadi objek wisata, yaitu Perkampungan Budaya Betawi Setu Babakan.

Destinasi ini resmi sebagai kawasan cagar budaya pada 2004, di mana Kampung Betawi Setu Babakan memiliki luas 32 hektare.

Wisatawan yang ingin berkunjung di kawasan Setu Babakan ini tidak dikenai biaya tiket masuk.

Terdapat pula Gedung Serbaguna di dalam kompleks Perkampungan Budaya Betawi.

Perkampungan Budaya Betawi Setu Babakan dijadikan tempat pelestarian dan pengembangan budaya Betawi.


Videographer : Faisal Rahman
Produser: Erlangga Agung Asmoro