TAUSIYAH: Ramadhan Meningkatkan Kualitas Diri

2023-04-02 2


Hidup selalu penuh dengan perjuangan tidak ada suatu yang diraih tanpa perjuangan, perjuangan yang semakin dahsyat, dengan perjalanan yang semakin berat, biasanya akan menghasilkan suatu hasil yang sangat besar, maka carilah posisi yang terbaik disisi Allah SWT.