Di episode Jalan Makan kali ini, Raz dan Roy mau makan daging lagi, nih. Tempatnya ada di Jalan Bumi, Kebayoran Baru, nama restonya SILO. Yup, steak house ini lumayan beda lho dengan steak house pada umumnya. Karena di sini mengusung konsep modern japanese grill inspired by tradition, jadi suasananya bisa bikin pengunjung makin rileks dan nyaman.
SILO menghadirkan full-dining experience dengan berbagai menu yang menggugah selera. Raz dan Roy di sini mencoba berbagai menu dari appetizer unik seperti charcoal karage, menu daging spesial yakni cheese aged rib-eye, dan berbagai jenis menu makanan serta minuman lain.
Penasaran seperti apa rasa dan harga dari setiap menu dari SILO? Yuk, langsung aja simak video selengkapnya.
Oke Sobat Brilio, ikuti terus jalan makan di episode-episode selanjutnya, ya! Jangan lupa like, share, subscribe, dan juga follow media sosial BrilioFood.
Website: https://www.briliofood.net/
Instagram: https://www.instagram.com/briliofood/
Facebook: https://www.facebook.com/BrilioFood
Twitter: https://twitter.com/BrilioFood
Geng Makan:
Alief - Director
Alisha - Creative
Raz - Host
Roynaldo - Content Development
Ali - Video Editor