Menkes Budi Gunadi Sadikin menyebut vaksin covid-19 nantinya tidak akan diberikan secara gratis kepada masyarakat umum.
Menurut Menkes, setelah status pandemi covid-19 ditetapkan sebagai endemi, nantinya vaksin akan berbayar dengan kisaran harga Rp150 ribu per dosis.
Kontributor: Rani Sanjaya