Talaud Diguncang Gempa Magnitudo 5,0

2023-03-17 1


Gempa magnitudo 5,0 guncang Pantai Barat Daya Kepulauan Talaud, Sulut. Gempa terjadi Senin (30/1/2023), pukul 03.18 WIB.

 

Pusat gempa pada titik koordinat 5,30 Lintang Utara dan 126,28 Bujur Timur. Gempa 151 kilometer Barat Laut Melonguane, Kepulauan Talaud. BMKG menyebut gempa akibat pergeseran lempeng di Laut Filipina.

 

Reporter: Binti Mufarida