Ibu Muda di Madiun Nekat Bakar Bayi yang Baru Dilahirkannya, Polisi Periksa Kejiwaan Pelaku

2023-03-17 1


Seorang ibu tega membakar bayi yang baru dilahirkannya di Madiun, Jawa Timur, saat ditemukan kondisi tubuh bayi sangat mengenaskan. 

 

Polisi masih menyelidiki motif dari aksi keji pelaku yang tega membakar bayi yang baru dilahirkannya, termasuk memeriksa kejiwaan pelaku.