Di akhir-akhir pemerintahan Presiden Jokowi, Pemerintah tengah fokus pada program-program prioritas dalam menyusun rancangan APBN Tahun 2024. Menteri Keuangan (Menkeu) menyebut, bahwa Pemerintah akan fokus mendorong berbagai insentif fiskal untuk mengejar target investasi jangka pendek.