JAKARTA, KOMPAS.TV - Hakim Mahkamah Konstitusi Anwar Usman kembali terpilih sebagai Ketua Mahkamah Konstitusi periode 2023-2028.
Sementara itu, Hakim Saldi Isra terpilih sebagai Wakil Ketua MK.
Hakim Anwar Usman terpilih melalui proses pemilihan langsung yang diulang selama 3 kali.
Baca Juga Terpilih Jadi Ketua dan Wakil Ketua MK, Ini Harapan Anwar Usman dan Saldi Isra! di https://www.kompas.tv/article/388203/terpilih-jadi-ketua-dan-wakil-ketua-mk-ini-harapan-anwar-usman-dan-saldi-isra
Pengulangan dilakukan karena jumlah suara Hakim Anwar Usman sama banyak dengan Hakim Arief Hidayat.
Pengucapan sumpah jabatan akan dilakukan Senin 20 Maret mendatang di Ruang Sidang Pleno MK.
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/388291/hakim-anwar-usman-kembali-terpilih-jadi-ketua-mk-didampingi-saldi-isra-sebagai-wakil