Aksi Tolak Tambang, Emak-Emak di Konawe Kepulauan Berbaring di Jalan Adang Alat Berat

2023-03-02 1

Puluhan warga di Desa Sukarela Jaya, Kecamatan Wowonii Tenggara, Kabupaten Konawe Kepulauan, Sulawesi Tenggara kembali melakukan aksi pengadangan alat berat milik PT Gema Kreasi Perdana (GKP), Kamis (3/3/2022).

 

Sumber : https://video.sindonws.com/play/45165/aksi-tolak-tambang-emak-emak-di-konawe-kepulauan-berbaring-di-jalan-adang-alat-berat