Jokowi Tembak Erick Thohir Bentuk Wajah Baru PSSI

2023-02-18 6

VIVA – Presiden RI Joko Widodo menghadiri acara Harlah 50 Tahun PPP di ICE BSD, Tangerang, Banten, Jumat, 17 Februari 2023. Dalam kesempatan itu Jokowi meminta Erick Thohir melakukan reformasi total untuk PSSI.



Erick Thohir juga diminta membuat rencana kerja jangka panjang misalnya program selama 25 tahun. Jokowi menganggap permintaannya bukan intervensi pemerintah, namun harapan supaya sepak bola nasional lebih baik.

(RK-MA-DA)