'Ada Ikatan Emosional Kuat' Ganjar Dinilai Tak Akan Hijrah ke Partai Lain Meski Tak Diusung Jadi Capres
PDI Perjuangan belum menentukan sosok kader yang akan diusung sebagai calon presiden pada Pilpres 2024 mendatang.
Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri hanya memberikan bocoran bahwa capres yang akan diusung merupakan kadernya sendiri.
Kendati demikian, sudah ada banyak pihak yang menerka-nerka bahwa kemungkinan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo yang akan diusung.
Link Terkait:
https://www.suara.com/news/2023/01/12/112347/ada-ikatan-emosional-kuat-ganjar-dinilai-tak-akan-hijrah-ke-partai-lain-meski-tak-diusung-jadi-capres
#PDIPerjuangan #GanjarPranowo
Vo/Video Editor: Didan/Fatikha
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom