Gramedia Buka Wadah Kreativitas di Kota Bandung

2023-01-08 3

BANDUNG, KOMPAS.TV - Merdeka Creative Space, yang berada di lingkungan Gramedia Merdeka Kota Bandung akan menjadi salah satu tempat baru untuk berkreatifitas, baik untuk komunitas ataupun pihak manapun untuk mengadakan acara di Merdeka Creative Space, Gramedia Merdeka Bandung.

Merdeka Creative Space akan diresmikan pada Selasa (10/01/2023) pekan depan, dengan sejumlah rangkaian kegiatan hingga minggu 15 Januari 2023.

Sejumlah kegiatannya yakni penampilan musik, bedah buku dan pameran buku.

Baca Juga Kombes YBK yang Ditangkap karena Kasus Narkoba Ternyata Pernah Jabat Direktur Polair di Tiga Polda di https://www.kompas.tv/article/365932/kombes-ybk-yang-ditangkap-karena-kasus-narkoba-ternyata-pernah-jabat-direktur-polair-di-tiga-polda

___

Jangan lewatkan live streaming KompasTV 24 jam nonstop di https:www.kompas.tv/live

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia.

Yuk, subscribe channel youtube KompasTV!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari KompasTV.

Sahabat KompasTV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https:www.kompas.tv

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/365936/gramedia-buka-wadah-kreativitas-di-kota-bandung