Yesus Kekasih Jiwaku
Yesus kekasih jiwaku
Sungguh kupercaya padaMu
Karena kasihMu padaku
Kau tebus dosaku
Dari terbitnya matahari dan sampai terbenamnya
Kuangkat lagu pujian
Tinggikan namaMu
Dengan gendang kupuji-kupuji
Dengan kecapi oh oh oh oh oh
Kubernyanyi alleluia Yesus kekasihku
Sayang sayang disayang
Aku disayang Tuhan
Aku diangkat jadi anak-Nya
Aku disayang Tuhan