JAKARTA SELATAN, KOMPAS.TV - Tawuran terjadi di Jalan Raya Lenteng Agung, Jagakarsa, Jakarta Selatan.
Para pengguna jalan resah, karena tawuran kerap terjadi di daerah ini.
Mereka bahkan nekat berlarian di antara kendaraan yang tengah melintas.
Menurut saksi mata, tawuran terjadi pada Rabu (30/11/2022) sore.
Para remaja ini membawa senjata tajam yang sangat membahayakan pengguna jalan.
Baca Juga Banjir Bandang setinggi 2 Meter Terjang Desa Sinomwidodo, Ratusan Rumah dan Ternak Warga Rusak! di https://www.kompas.tv/article/354611/banjir-bandang-setinggi-2-meter-terjang-desa-sinomwidodo-ratusan-rumah-dan-ternak-warga-rusak
___
Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https:www.kompas.tv/live
Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia.
Yuk, subscribe channel youtube Kompas TV!
Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV.
Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https:www.kompas.tv
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/354612/bawa-senjata-tajam-tawuran-di-jalan-raya-lenteng-agung-jaksel-resahkan-pengguna-jalan